Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2015

Perilaku Kelompok dan Interpersonal

BAB I PENDAHULUAN A.      LATAR BELAKANG Kelompok adalah orang yang memiliki kepentingan yang sama dan memiliki beberapa landasan interaksi yang sama. Mereka diikat bersama oleh serangkaian hubungan sosial yang khas. Kelompok dapat terorganisasi secara ketat dan berjangka panjang, namun juga dapat bersifat cair dan sementara.  Kelompok dapat terdiri atas dua orang (dyadlduo), tiga orang (tryadltrio) , empat orang (kwartet), dan seterusnya sampai puluhan atau bahkan ribuan orang. 

Etika Profesional Akuntan

1.      Apakah Profesi Akuntan Etika berasal dari kata Yunani Kuno : “ethikos” yang berarti “timbul dari kebiasaan”. Etika adalah sebuah sesuatu dimana dan bagaimana cabang utama filsafat yang mempelajari nilai atau kualitas yang menjadi studi mengenai standard an penilaian moral.